Patah Hati di Tanah Suci By Tasaro GK

https://drive.google.com/uc?export=view&id=1_M9TXIt0lJowPSGRIk6x28Cf30qyyHh3

Buku Patah Hati di Tanah Suci karya Tasaro GK ini menceritakan dilema batin seorang anak laki-laki yang telah kehilangan ayah. Sebelum kehilangan, sang anak hampir tidak peduli pada sang ayah. Hubungan mereka jauh, dingin, dan cenderung tidak bersahabat. Sang anak baru sadar setelah ayahnya wafat. Betapa dia merasa sangat kehilangan orang yang sejatinya telah berjasa besar untuk dirinya. Perasaan kehilangan itu telah membuatnya memutar memori kenangan hidupnya bersama sang ayah.


Perasaan kehilangan serta penyesalan itu semakin kuat ketika sang anak dapat melaksanakan ibadah umrah ke Tanah Suci. Kenangan bersama ayahnya kembali membayanginya dengan sangat jelas. Sang anak seakan ingin mengajak sang ayah membersamainya ke Tanah Suci.


Di tengah kenangan tentang sosok ayah yang senantiasa muncul selama perjalanan umrahnya, sang anak merasa sedang menyusuri lorong-lorong sejarah perjalanan hidup Rasulullah SAW. sejak di kota Mekah hingga kota Madinah.


“Aku tidak mencintai Nabi kita dengan serta merta. Masa pertumbuhanku bahkan hampir-hampir tidak mengenal­nya dengan benar selain sebatas beberapa hafalan. Sebatas nama ibu, ayah, kakek, paman, yang memang aku butuhkan untuk menjawab pertanyaan-per­tanyaan sewak­tu ujian,” (ha­laman 19).

___


READY STOCK


Tajuk: Patah Hati Di Tanah Suci

Penulis: Tasaro GK

Harga: RM35

340 halaman

.

.

klik link whatsapp di bio untuk pesanan ☺

.

.

.

.

.

#patahhatiditanahsuci #novelpatahhatiditanahsuci #bukupatahhatiditanahsuci #tasarogk #bukutasarogk #lapakbukumurah

#BukuIndonesiaDiMalaysia #Malaysiamembaca

Comments

Popular Posts